5 Skill Wajib untuk Kerja Online Input Data

Data merupakan aset penting bagi sebuah perusahaan ataupun institusi. Selain itu, data juga merupakan modal dasar bagi sebuah organisasi untuk perencanaan jangka pendek, menengah, maupun panjang. Itu sebabnya dibutuhkan tenaga profesional untuk mengerjakan penginputandata. Di era digital seperti ini, pekerjaan input data bisa dilakukan secara remote atau freelance. Meskipun basis utama pekerjaan ini ialah administrasi, …

Baca Yuk!

Fotografer Sepuluh Jenis Kerja Online dari Rumah, Pilih yang Mana?

Sepuluh Jenis Kerja Online dari Rumah, Pilih yang Mana?

Sejauh ini, perkembangan internet sukses menciptakan banyak lapangan pekerjaan baru. Beberapa di antaranya ialah jenis kerja online dari rumah yang sifatnya sangat fleksibel. Dengan kata lain, siapa pun kini bisa bekerja sesuai keinginan dan keahlian. Nah, bila Anda salah satu yang tertarik menghasilkan uang dari rumah lewat internet, simak ulasan di bawah ini. Ada 10 …

Baca Yuk!

Jenis-Jenis Pekerjaan Online

Jenis-jenis Pekerjaan Online dan Situs Penyedia Lowongannya

Kerja online selalu berkaitan erat dengan situs-situs lowongan kerja online. Saat ini, situs lowongan kerja online banyak dicari karena pekerjaan online merupakan jenis pekerjaan yang menjadi pilihan alternatif mayoritas bagi para pekerja part-time. Beberapa situs pembuka lowongan kerja online terbukti mampu menjadi solusi yang cocok bagi para pekerja part-time, atau yang saat ini lebih sering …

Baca Yuk!

ETIKA BER-ONLINE: SEBERAPA PENTINGKAH BAGI KITA ?

Ketika saya menulis artikel tentang etika beronline ini timbul di pikiran saya, kira-kira bagi anak-anak zaman sekarang penting gak sih bahas beginian? Ya kalo menurut saya sih penting-penting aja mengingat kadang kala kita suka menyepelekan etika beronline tersebut. Dan kenapa harus remaja? Karena menurut saya penting memperkenalkan etika beronline pada masa-masa itu. Remaja sekarang dengan …

Baca Yuk!