Menjadi Freelancer yang Berkarakter - idntimes.com

Menjadi Freelancer yang Berkarakter

Seorang freelancer dituntut untuk terus kreatif dan berinovasi. Menghadirkan ide-ide segar dan tidak pasaran. Banyak freelancer yang hanya mengikuti arus. Terkesan monoton, tidak inovatif dan tidak berkarakter. Membangun karakter, seorang freelancer dituntut untuk terus belajar. Belajar dari freelancer-freelancer lain dan banyaklah membaca. Kebiasaan sederhana yang dapat membangun karakter seorang freelancer: Membaca Seperti kata pepatah, “Buku adalah jendela …

Baca Yuk!

Disiplin freelancer

Freelancers, Sudahkah Kamu Disiplin?

Salah satu alasan populer seorang pegawai kantoran ingin menjadi freelancer adalah karena ingin fleksibilitas dalam bekerja. Tetapi fleksibel bukan berarti tidak disiplin lho.Dalam situasi apapun, apakah sebagai pegawai kantoran atau freelancer, disiplin adalah salah satu kunci keberhasilan. Ketika masih kerja kantoran, adanya boss atau pimpinan mau tidak mau ‘memaksa’ kamu untuk disiplin bekerja. Bagaimana ketika …

Baca Yuk!