Penyakit freelancer.. sukanya dengan deadline, dan akhirnya hasilnya tidak maksimal. Kamu pernah mengalaminya? ceritakan yuk.. Komik Strip di buat oleh Dadi Prayoga dari Kontenesia
10 Cara Agar Freelancer Tetap Produktif Meski Kerja “Suka-Suka”
Menjadi bos atas diri sendiri. Itulah prinsip kerja idaman seorang freelancer. Anda bebas bekerja dengan jam dan tenggat waktu sendiri, tidak ada stres atau waktu yang terbuang akibat macet di jalan, bahkan tak perlu lagi khawatir dengan permintaan atasan yang sering kali menyebalkan. Lingkungan kantor yang tak sehat atau aturan kerja dan berpakaian yang terlalu …
Tips Menangani 9 Tipe Klien yang Sering Dihadapi oleh Freelancer
Hubungan antara pekerja dan klien terkadang sering menemui beberapa hal yang dapat menjadi tantangan bagi kedua belah pihak. Begitu pun di dunia freelance, di mana kita harus menghadapi klien-klien dengan karakteristik yang unik. Karena itu, Anda sebaiknya menyiapkan strategi khusus untuk menangani tipe-tipe klien yang sering dihadapi oleh freelancer. Berikut tipe-tipe klien yang mungkin akan …
Tip Manajemen Waktu Untuk Si Super Sibuk
Guys, pernah nggak ngerasa 24 jam sehari itu nggak cukup? Kerjaan ini belum kelar, itu belum beres, belum lagi tugas-tugas lain yang mengantri minta dibereskan sementara deadline semakin dekat. Fiuhh… Kepala rasanya mau pecah dan tak tahu mana yang harus diberesin duluan. Kalau bisa rasanya pingin merengek pada Tuhan supaya diberi tambahan waktu sehari menjadi …
Mengapa Harus Lembur Kerja?
Freelancer Image via Shutterstock Pertanyaan menarik. Freelancer mana yang belum pernah mengalami lembur kerja? Bekerja melebihi waktu. Tetapi ada yang menarik di sini, batas waktunya berapa lama agar bisa disebut lembur? Kalau hitungannya bekerja kantoran dimulai pukul 8 pagi dan selesai pukul 5 sore, artinya bekerja normal dianggap 9 jam ya? Nah, bedanya dengan …
Freelancer Tips untuk Manajemen Waktu
Freelancer itu superhuman. Tidak semua freelancer berprofesi sepenuhnya sebagai fulltime freelancer. Bagi Anda yang mencari penghasilan tambahan, dalam artian Anda memiliki pekerjaan pokok selain freelancer, maka Anda harus pandai-pandai mengatur waktu. Mungkin Anda yang bekerja kantoran, mahasiswa, pelajar, wiraswasta, namun Anda juga berprofesi sebagai freelancer, Anda dituntut membagi waktu Anda untuk pekerjaan pokok Anda, waktu untuk pribadi, …
Liburan Anak Sekolah? Enjoy Juga Yuk!
Libur telah tiba! Inilah tradisi yang biasanya selalu ditunggu-tunggu oleh anak-anak sekolah pada bulan Juni dan Juli. Pada saat-saat ini, biasanya ibu rumah tangga pasti akan mengalami suatu “kesibukan” dalam mengajak anak jalan-jalan ataupun bermain bersama di rumah untuk me-refresh pikiran juga untuk menghabiskan waktu bersama mereka. Tetapi, bagaimana untuk ibu yang bekerja sebagai penulis …
4 Langkah Mudah Menghindari Telat Deadline
Siapa disini yang pernah telat menyelesaikan deadline hayooo? Saya yakin kita semua pernah mengalaminya, apalagi freelancer seperti kita yang menjadi bos dari diri sendiri. Weits, bukan berarti karena kita freelancer jadinya kita bisa seenaknya tidak patuh deadline, salah itu! Justru karena kita freelancer, kita harusnya punya lebih banyak kontrol terhadap apa yang kita kerjaan dan …