“Nak, tolong kirim barang ke Jogja ya, kalau bisa pagi ini juga. Jangan ditunda lho!” “Re, nanti siang jadi pergi cari hadiah buat Lala kan? Bareng ya kita!” “Rere, ditunggu ya wisuda aku, jam 4 sore. Jangan lupa dandan yang cantik.” “Rere, besok mulai contribute ke blablabla.com ya. Idenya ditunggu ya.” Yang terakhir besok? Ah, …
Bos yang paling buruk: Diri sendiri!
Anda adalah seorang freelancer dan bangga menjadi freelancer! Ya kenapa tidak? Anda bisa mengatur jadwal Anda sendiri, Anda yang memegang semua keputusan dan Anda bisa libur kapan saja Anda mau. Singkat kata, Anda adalah BOS dari diri Anda sendiri. Tapi coba dipikir, apakah Anda sudah menjadi bos yang baik? Ok mungkin ini terdengar agak aneh, …