“Apa sih sebenarnya arti Freelance?” menurut Google Translate (English-Indonesia) kata “Freelance” artinya “bekerja sendiri, berusaha sendiri (verb)” atau “pekerja bebas (noun)”. “Sebenarnya siapa saja yang bisa disebut sebagai freelancer?” menurut Wikipedia: Tenaga lepas atau pekerja lepas (Bahasa Inggris: freelance), adalah seseorang yang bekerja sendiri dan tidak berkomitmen kepada majikan jangka panjang tertentu Pengertian tersebut masih …
Klien yang Menolak Membayar?
Anda telah melakukan tugas anda? Tapi,tidak ada feedback dari klien untuk membayar gaji ataupun komisi untuk anda? Memang paling menyebalkan sepertinya ketika anda berhadapan dengan klien yang menolak membayar jasa anda ketika anda telah menyelesaikan tugas anda. Namun, bukan berarti anda hanya bisa diam termangu dan tak berbuat apa-apa. Ada beberapa hal yang harus anda …
Kisahmu Adalah Branding Yang Kau Miliki
Saat melakukan kopdar dengan beberapa teman freelancer dan pebisnis online, saya baru menyadari kalau cerita yang keluar dari mulut mereka tak ubahnya upaya membangun personal branding. Hal ini berlaku juga bagi freelancer online pemula yang sedang berusaha membangun kepercayaan di internet. Semua cerita yang kita sampaikan akan membentuk persepsi pembaca. Freelancer bisa berbagi kisahnya dalam …
Tips untuk para Writer atau Translator di dunia Freelance
Kalau dipikir2 sampai kapan yah seorang freelancer belajar dan berkembang?? Ya seterusnya lah! P.R untuk para freelancer itu tidak ada habisnya; karena memang kami di dunia virtual jadi agar terus maju dan exist kami harus giat membaca dan sharing.. Untuk para writer atau translator, baca tips berikut, dijamin bermakna! 1. Start – up: Titik awal …
Kesalahan Yang Sering Dilakukan Freelance Writer Pemula
Profesi freelance writer merupakan salah satu profesi idola anak muda jaman sekarang, terutama para fresh graduate yang tidak ingin bekerja keluar rumah. Freelance writer memang sebuah pekerjaan yang menyenangkan. Dengan mengandalkan kemampuan menulis kita bisa menghasilkan uang. Meski demikian, banyak freelancer writer pemula yang berguguran karena kesalahan yang mereka lakukan sendiri. Entah sadar atau tidak, …
Bijaklah menggunakan produk Asuransi !
Hai freelancers, Gak kerasa yah udah tahun 2012 aja nih. Semoga resolusi yang telah kita buat terealisasi semua ya. Amin 🙂 Freelancers,Apa yang terlintas di benak anda ketika mendengar kata Asuransi? Anda tersenyum-senyum kah ketika mendengarnya? Teringat sebentar lagi anda akan mendapatkan pengembalian asuransi. hehehe. Atau wajah anda berubah manyun ketika mendengar kata Asuransi ini …
Kiat Bertahan Dalam Kompetisi Freelance Writer
Bisnis freelance writer kian menjamur di Indonesia. Indonesia saat ini telah mampu bersaing dengan negara India sebagai penyuplai ghost writer dalam freelancing business. Layaknya bisnis online lainnya, untuk memulai bisnis ini tidak membutuhkan modal yang cukup banyak. Kita hanya butuh website yang mampu menjual dan memudahkan pengunjung melakukan order. Semakin mudah pengunjung menghubungi kita, maka …
7 Tools Simpel untuk Tetap Bekerja Sesuai Waktu
Freelancers, sulit mengatur waktu dan organized diri dan pekerjaan? Jangan khawatir, dunia punya alat yang bagus untuk kalian coba. 😉 GetHarvest.com aplikasi time-tracking tanpa harus instal (web-based). Dapat diakses dari PC, mobile device, Mac, dan desktop widget. AgileTracker.com memungkinkan kamu untuk tahu berapa lama waktu yang sudah kamu habiskan untuk mengerjakan proyek yang berjalan. Aplikasi …
Mind-Mapping : Menggali Potensi dan Inspirasi
Mentok, mentok, mentok! Deadline tulisan, deadline proyekan, deadline ide photo-shoot. ARGH! Tapi hari ini rasanya lagi nggak mood buat ngapa-ngapain nih. Ide juga lagi seret. Oh… Tuhan… Beri aku pencerahan. Menggali dan menemukan inspirasi dan semangat kerja memang nggak mudah. Leha-leha di atas kasur atau nonton DVD serial rasanya lebih bikin semangat daripada harus berkutat …
Freelancer punya mimpi : Gak ada pintu? Lewat jendela aja…
Fadly : “Mama,nanti kalo udah besar,aku pengen jadi Presiden :)” Mama : ” Wah, cita-cita yang bagus nak!” Fadly : “Tapi Ma, gimana caranya aku bisa menjadi seorang Presiden?” Mama : “(Sambil tersenyum) Selalu ada pintu jika kamu mau nak, kalaupun tidak, kamu bisa lewat jendela” Seperti anak kecil tersebut (Fadly) , selayaknya manusia …