Meja Kerja Gue

Meja Kerja itu hal yang krusial dalam bekerja. Gimana nggak? Setiap bekerja, yang pertama kali kita temuin ya meja kerja jawabannya. Meja kerja ideal itu seperti apa sih? Jawabannya tergantung perspektif Anda. Tentunya, meja kerja yang kondusif tentunya akan meningkatkan seseorang untuk bekerja lebih bersemangat.

Dari meja kerja seseorang pun secara tidak langsung kita dapat menilai karakter orang tersebut. Tenang, kita buka peramal dan tidak membahas seperti apa karakter Anda melalui meja kerja Anda šŸ˜€

Beberapa minggu yang lalu @ruangfreelance pernah membahas topik meja kerja gue di twitter. Alhamdulillah, lumayan banyak yang berbaik hati mau nunjukin meja kerja seperti apa.

Ini nih hasilnya :

1. via @ketjilsekali

via twitter @ruangfreelance

via twitter @ruangfreelance

2. by @paikokgitu

image by @ruangfreelance

image by @ruangfreelance

3. via @chikakochan

image by twitter @ruangfreelance

image by twitter @ruangfreelance

4. by @opitak

Seperti apapun meja kerja Anda saat ini, ada beberapa tips untuk Anda agar Anda lebih bersemangat dalam bekerja ketika berada di meja kerja.

  • Bersihkan dia

Hal terpentingĀ  di meja kerja adalah rapi dan bersih . Kalo rapi dan bersih kan pastinya nyaman untuk berkerja. Mari bersihkan meja kerja Anda šŸ™‚

  • Letakkan sesuatu benda yang bisa memotivasi Anda

Meletakkan benda yang Anda suka bisa memicu Anda untuk lebih bersemangat. Atau lagi bermasalah dengan klien, tinggal lihat foto anak istri atau pacar yang ada di meja kerja, motivasi meningkat lagi deh šŸ™‚

 

Oia, Jadi, meja kerja Anda seperti apa?

3 Comments

  1. putri

    setelah meja kerja topik selanjutnya ruang kerja. Di meja kerja wajib kita tempelin deadline dengan client agar produktif.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *