It’s A New Day

Selamat kembali bekerja! Mari kita bersama-sama menghilangkan hawa liburan yang masih kental sekali terasanya. Apalagi sebagai freelancers di mana nggak ada yang menghukum ketika tanggal 5 September belum juga bekerja, pasti lumayan sulit untuk menumbuhkan kembali semangat bekerja.

Baca Yuk!

All About Freelance seru abis!

Thanks kepada teman-teman yang Sabtu 11 December 2010 kemaren hadir di acara All about Freelance, kerja bareng FOWAB dan RUANGFREELANCE. Acara yang dihadiri kurang lebih 100 orang ini sangat seru dan pastinya menginspirasi teman-teman untuk segera resign menjadi freelancer :). Live tweet #FOWAB hingga live streaming dibantu oleh teman-teman RKTI ( Radio Komunitas Twitter Indonesia, …

Baca Yuk!

FOWAB #4 All About Freelance

Sabtu, 11 Desember 2010Ruang Freelance bekerja sama dengan FOWAB akan mengadakan event dengan tema All About Freelance. Event ini adalah event regular FOWAB yang menjadi ajang berbagi dan bertatap muka dengan para pekerja kreatif Indonesia. Di event ini Ruang Freelance juga akan berbagi seputar media freelance di Indonesia. Event FOWAB ini akan diadakan pada: Tanggal …

Baca Yuk!

Keuntungan - Kerja Bareng di Acara Bandung Work at Jelly - Coworker.com

Kerja Bareng di Acara Bandung Work at Jelly

Jika Anda menggunakan Twitter dan aktif mengikuti timeline dari akun Twitter RuangFreelance, mungkin Anda masih ingat dengan ajakan #workatjelly yang pernah di tweet oleh RuangFreelance. Kebetulan saya pernah mengikuti acara tersebut dan ingin berbagi sedikit tentang apa itu Work at Jelly serta keuntungan apa yang bisa didapat dan bagaimana cara mempersiapkan agar ketika kita mengikuti …

Baca Yuk!

FOWAB Kuak Kiprah Kreatif IT

Apa jadinya bila sekitar 60 manusia kreatif IT berkumpul dalam satu ruang? Geeky. Livetweeting. Unjuk kreatifitas. Itulah yang terlihat pada ajang Forum Web Anak Bandung (FOWAB) ke-1 Kamis, 18 Februari lalu, di Common Room, Bandung. Terinspirasi Future of Web Apps (FOWA), FOWAB diharapkan mampu menguak kiprah para kreatif IT. Selama ini, tak dapat dipungkiri, kata …

Baca Yuk!

ngubek.com

FOWAB: Creative IT Showcase

Budi, yuk kita maen bola lagi. Maaf, saya mau menghadiri FOWAB. FOWAB? Apa itu? FOWAB itu Forum Web Anak Bandung. Ajang ketemuan para kreatif IT di Bandung. Sepertinya pernah dengar… Um… FOWA… FOWA… Iya. Memang FOWAB terinspirasi dari FOWA alias Future of Web Apps. Di Indonesia blom ada nih yang bikin beginian. FOWAB ini pertama …

Baca Yuk!

WordCamp

Kopdar WordPress Geeks di WordCamp

Foto-foto mengenai event ini bisa dilihat di http://facebook.com/wordcampindonesia (Part 1 & Part 2) Kurang pas rasanya kalau laporan tanpa foto šŸ˜› yap, foto-foto dari WordCamp ID di atas diambil pada hari Sabtu, 30 Januari 2010 lalu. Acara ini merupakan kedua kalinya yang diadakan di Indonesia. Event pertama diadakan di Erasmus Huis, Jakarta padaĀ 17-18 JanuariĀ 2009 lalu.

Baca Yuk!