catatan harian freelancer - ruangfreelance - perkenalan

Catatan Harian Freelancer: Perkenalan Komik Strip Ruang Freelance

Hi kawan-kawan freelancer di seluruh Indonesia. Per bulan Maret ini, kami dari RuangFreelance dan bekerjasama dengan Dadi Prayoga dari Kontenesia akan membuat komik strip untuk para freelancer Indonesia. Isinya pasti seputar pengalaman kita, baik masalah klien, kebiasaan buruk kita atau kebiasaan keren, keuangan, urusan keluarga dan lainnya. Sebelumnnya kita pernah mengeluarkan komik strip juga sekitar …

Baca Yuk!

Poin-Poin Penting untuk Penulis Freelance selain Teknik Menulis

Banyak penulis freelance yang pada akhirnya menyerah di tengah jalan dan memilih kembali ke kehidupan awalnya sebagai pekerja biasa. Meski punya kemampuan menulis yang baik, mereka tidak bisa bertahan dan menjadikan profesinya sebagai penopang hidup yang layak. Para penulis freelance ini hanya mengandalkan kemampuan mereka bermain kata dan mengacuhkan poin-poin lain yang penting untuk dicatat. …

Baca Yuk!

10 Hal yang Harus Anda Perhatikan Sebelum Menjadi Penulis Freelance

10 Hal yang Harus Anda Perhatikan Sebelum Menjadi Penulis Freelance

Menjadi penulis freelance adalah usaha yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan tambahan uang. Atau menjalaninya secara full time karena Anda tidak menyukai keterikatan dengan perusahaan tertentu. Sifatnya yang fleksibel membuat Anda bisa mengerjakannya kapan saja dan di mana saja. Asal sesuai dengan deadline yang telah disepakati bersama-sama. Sebelum Anda melangkah jauh ke dunia penulis freelance. …

Baca Yuk!

Menulis Artikel Di Blog - Apa Itu Penulis Freelance? Dan Apa Saja Jenisnya? - juragancipir.com

Apa Itu Penulis Freelance? Dan Apa Saja Jenisnya?

Pernahkah Anda mendengar istilah tentang freelance writing (menulis lepas)? Jika iya, sudahkah Anda paham tentang konsep pekerjaan yang bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja ini? Lalu, sudahkah Anda tahu, jenis-jenis freelance writing yang mampu membayar kita dengan jumlah yang lumayan? Well, daripada Anda terus bingung dan bertanya-tanya, mari kita bahas satu per satu …

Baca Yuk!

99designs Baju dan Barang Dagangan

Panduan Komplet Mengenai Kontes 99designs

99designs adalah sebuah sebuah perusahaan yang mengelola marketplace online, yakni tempat bertemunya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi di internet, namun khusus di bidang desain grafis. 99designs berkantor pusat di San Fransisco, Amerika Serikat, dan juga memiliki kantor cabang di Melbourne, Berlin, Paris, London, dan Rio de Jeneiro. Berkenalan dengan 99designs Perusahaan ini menciptakan produk …

Baca Yuk!

50 Daftar Situs Terbaik Lowongan Pekerjaan untuk Freelancer Desainer Web, Programer dan Penulis

50 Daftar Situs Terbaik Lowongan Pekerjaan untuk Freelancer Desainer Web, Programer dan Penulis

Hampir setiap orang di dunia merasakan gelisah akibat sulitnya mendapatkan pekerjaan. Hal itu pulalah yang dialami oleh freelancer saat proyek pekerjaan yang ditawarkan sedikit, pendapatan yang diperoleh pun tak seberapa. Untuk mengatasai masalah tersebut, tampaknya para freelancer harus dituntut untuk melebarkan sayapnya di portal freelance yang baru. Makin banyak yang dicoba, kesempatan untuk mendapatkan proyek …

Baca Yuk!

Cari Tahu 4 Cara Membangun Personal Branding yang Mudah, Murah, dan Efektif Lewat Blogging

Ingin Membangun Personal Branding agar Terlihat Berbeda dari Kompetitor? Cari Tahu 4 Cara Membangun Personal Branding yang Mudah, Murah, dan Efektif Lewat Blogging

Personal branding merupakan kebutuhan untuk menunjukkan perbedaan kita dari yang lainnya dan memperlihatkan karya kita pada khalayak. Namun sering kali personal branding dikaitkan dengan strategi pemasaran yang rumit dan mahal. Benarkah personal branding selalu mahal? Mungkinkah personal branding dilakukan dengan mudah, biaya yang minim namun efektif? Ya! Sangat mungkin. Blogging adalah jawabannya. Bagaimana blogging membantu …

Baca Yuk!

Blogging sebagai Salah Satu Sumber Pemasukan Anda

Ingat 4 Hal Ini Jika Ingin Menjadikan Blogging sebagai Salah Satu Sumber Pemasukan Anda

Apa yang terlintas di benak Anda ketika mendengar kata blogging? Orang yang mencurahkan pikirannya di dalam situs gratisan (Blogspot, WordPress, dll.)? Orang yang memberikan review terhadap produk yang telah dicobanya (termasuk destinasi kuliner)? Atau orang yang dibayar oleh pihak penyelenggara acara agar acaranya diliput dan disebarluaskan di dunia maya? Well, kesemuanya bisa dianggap sebagai representasi …

Baca Yuk!

Kerja Santai Hasil Serius - Cara Menghasilkan Uang sebagai Penulis Konten

Cara Menghasilkan Uang sebagai Penulis Konten – Kerja Santai Hasil Serius

Profesi sebagai penulis konten mungkin masih terdengar aneh bagi sebagian orang. Bagaimana cara kerjanya dan mulai dari mana? Biasanya begitulah pertanyaan yang timbul dari benak mereka yang awam. Padahal jika mengetahui cara yang tepat, profesi ini mampu menghasilkan uang yang tidak terbatas. Batasnya hanya pada kemampuan kita dalam mengefektifkan waktu untuk menulis. Sebelum mengupas cara …

Baca Yuk!