MENJAGA AGAR BLOG TETAP EKSIS - pixabay.com

Menjaga Agar Blog Tetap Eksis

Tak mudah mengatur blog yang memiliki banyak penulis, terutama jika dibaca oleh banyak orang setiap harinya. Coba saja cek apa kebutuhan sebuah blog: proses menemukan ide yang relevan, aneka riset, tata penulisannya, dan umpan balik yang kaudapatkan adalah sebuah perjalanan panjang dan hasilnya sangat bervariasi. Freelancer Image via Shutterstock Jika kau memiliki sebuah blog atau sedang mengatur bekerjanya sebuah blog dengan banyak penulis, …

Baca Yuk!

Klien Tak Suka Mendengar Ini, Wahai Freelancer! (2)

Mari lanjutkan pembahasan dari artikel Klien Tak Suka Mendengar Ini, Wahai Freelancer! (1) Freelancer Image via Shutterstock Saya Lebih Tahu Dari Anda Catatan lain dalam daftar yang harus dihindari, adalah freelancer berpikir tetapi tidak pernah harus mengatakan kepada klien mereka, jika tidak untuk menjaga pekerjaan, setidaknya untuk menjaga kesan yang baik dalam pikiran klien. Tapi …

Baca Yuk!

Klien Tak Suka Mendengar Ini, Wahai Freelancer! (1)

Jika mau iseng mencari di laman Google, Anda akan menemukan banyak freelancer yang mengeluh dan cenderung marah terhadap “klien jahat” Tapi, coba cek sekali lagi! Semua orang membuat kesalahan, dan tentu saja itu berlaku sama terhadap freelancer. Pasti ada juga hal-hal yang klien tidak suka dari freelancer.  Freelancer Image via Shutterstock Jadi posting hari ini adalah tentang …

Baca Yuk!

FREELANCER: BERANI BEKERJA UNTUK DIRI SENDIRI - gitc.cl

Freelancer: Berani Bekerja Untuk Diri Sendiri

Credit Image via Shutterstock Banyak di antara kita yang tidak yakin dengan kemampuan diri sendiri dan memilih untuk menjadi karyawan karena merasa bahwa dengan mengikuti aturan dan job desc yang sudah ada, artinya lebih dari cukup. Aman. Tidak perlu meraba apa yang harus dilakukan selanjutnya. Sedikit tantangan saja tanpa tambahan. Melawan Kebiasaan Freelancer adalah orang …

Baca Yuk!

GURU LUKIS: FREELANCING DALAM HENING - pixabay.com

Guru Lukis: Freelancing dalam Hening

Siapa yang mempunyai hobi melukis? Atau minimal coret-coret di kertas ketika sedang suntuk atau kesal? Bosan mendengarkan presentasi, secara tidak sadar membuka agenda dan menggambar sesuatu. Pernahkah ketika sekolah dulu, saat pelajaran matematika berlangsung, untuk mengusir kantuk, justru menggambar kupu-kupu dari angka 3? 😀 Freelancer Image via Shutterstock Punya kanvas dan aneka peralatan melukis di …

Baca Yuk!

Perlukah Jasa Seorang Arsitek Paruh Waktu? - arsitekturin.blogspot.com

Perlukah Jasa Seorang Arsitek Paruh Waktu?

Untuk membangun sebuah rumah, stasiun, pusat perbelanjaan, gedung perkantoran, atau bahkan gedung parlemen pemerintah, dibutuhkan perhitungan matang bagaimana bentuk dan anggarannya. Apalagi membangun rumah tangga… *eh salah fokus yah?* 😀 Freelancer Image via Shutterstock Sejak manusia bisa membuat sebuah tempat tinggal yang layak untuk dihuni, peradaban sudah sedemikian majunya. Tak lagi tinggal di dalam gua. …

Baca Yuk!

Self Publishing: Cara Mudah Membukukan Ide - kompasiana.com

Self Publishing: Cara Mudah Membukukan Ide

Saya, pertama kali mendengar istilah self-publishing pada tahun 2010, ketika sebuah penerbitan indie baru lahir di Jakarta. Menggunakan sistem cetak “Print On Demand” yang berarti siapa pun pemesan bukunya meski satu eksemplar tetap akan dilayani. Saya tidak tahu apakah tahun-tahun sebelumnya apakah ada penerbit indie yang menggunakan POD juga. Credit Image via Shutterstock Satu hal …

Baca Yuk!

FREELANCER MENGGARAP LAHAN MUSIK - pymnts.com

Freelancer Menggarap Lahan Musik

Musik adalah salah satu hal dalam hidup yang membuat pendengarnya bisa tertawa, bahagia, sedih, mendadak kangen, atau semakin bete. Bisa jadi demikian. Bunyi-bunyian sudah akrab dengan manusia sejak zaman dahulu. Banyak sejarah menuliskan, musik bisa menjadi alat pemacu semangat untuk berperang hanya bermodal genderang dan terompet. Freelancer Image via Shutterstock Bagaimana dengan musik saat ini? Semakin …

Baca Yuk!

Bisnis Kuliner Selalu Menggoda Untuk Dicoba - beautynesia.id

Bisnis Kuliner Selalu Menggoda Untuk Dicoba

Aih, pasti sedap rasanya. Bayangkanlah sebuah dapur mungil pada rumah sempit, bisa menghasilkan  masakan yang lezat dan dicari orang. Hasil dari sering stalking percakapan virtual di berbagai media sosial, banyak juga ternyata yang kepincut masakan seseorang dan bertanya apa bahannya? Atau membelinya di mana? Atau ada juga yang iseng berkomentar, “Mau dong intip dapur kerennya.” Setelah …

Baca Yuk!